Ramadhan, Komunitas UMKM Tidore Bagi-Bagi Takjil

Tidore,- Sejumlah Pemuda Tidore yang tergabung dalam komunitas UMKM dan pegiat ekonomi kreatif, menggelar kegiatan yang bertajuk "UMKM Tidore Berbagi", bagi-bagi takjil on the road dan buka puasa bersama. Kegiatan bagi-bagi makanan untuk berbuka...

BPK Oi Ternate Santuni Anak Yatim

Ternate,- Badan Pengurus Kota (BPK) Ormas Oi Ternate, menyantuni anak yatim di Panti Asuhan Bahtera Maulana Kota Ternate, Yayasan Bahtera Kie Raha, di Kelurahan Moya, Ternate Tengah, Selasa malam (4/5). Ketua BPK Oi Ternate, Mochamad...

Pemuda Indonesiana Dorong Gerakan Milenial Bersedekah

Tidore,- Pemuda Indonesiana  menggelar diskusi bertajuk Millenial Bersedekah, Selasa (4/5). Diskusi tersebut  adalah bagian dari rangkaian kegiatan Kampoeng Ramadhan yang telah dilaksanakan sejak 29 April yang lalu.  Diskusi yang digelar di pelataran Mesjid Al Muhajirin...

Kisah Pengemudi Bentor di Sofifi

Sofifi,- Bentor merupakan salah satu sarana transportasi yang lekat dengan masyarakat Maluku Utara. Karena itu, menjadi pengemudi bentor, adalah alternatif pekerjaan yang dipilih sebagian masyarakat. Naim (29), sejak lima tahun lalu telah bekerja sebagai...

12 Ribu Paket Sembako di Salurkan ke 16 Provinsi

Ternate,- PT Midi Utama Indonesia Tbk., sebagai pengelola jaringan ritel Alfamidi bersama yayasan pengelola dana donasi konsumen seperti Yayasan Bahrul Maghfiroh Cinta Indonesia (BMCI), Lembaga Amil Zakat Infaq Shodaqoh Muhammadiyah (Lazismu) dan Lembaga Amil...

Sultan Tidore Gelar Buka Bersama, Undang Seniman, Pegiat Literasi dan Ekonomi Kreatif

Tidore,- Bertempat di Kadato Kie, Sultan Tidore Hi. Husain Sjah Alting menggelar buka bersama dengan mengundang seniman, kelompok pegiat literasi dan ekonomi kreatif se-Tidore, Minggu (25/4). Kegiatan buka bersama tersebut diawali dengan tauziah agama yang...

Sambut Hari Bumi, Pemuda Tidore Gelar Nobar Film Kinipan

Tidore,- Watchdoc Documentary bersama Bidang Pengembangan Ekologi dan Konservasi Forum Pemuda Topo dan kelompok pegiat literasi lainnya, yaitu Tobacca (Topo Membaca dan Bacarita) dan KPA Marijang Tidore menggelar peringatan Hari Bumi . Agenda peringatan kali ini...

Jembatan Darurat, Penghubung Ekonomi Tiga Desa

Jailolo,- Tauro, Bukubualawa, dan Bukumaadu, adalah tiga desa yang berada di pesisir pantai Halmahera Barat. Dalam aktifitas sehari-hari, baik dalam interaksi sosial maupun dalam aktifitas ekonomi, warga menggunakan jembatan darurat dan merupakan satu-satunya sarana...

Recent posts

Popular categories