Polresta Tidore Ringkus 2 Tersangka Pengedar Obat Terlarang di Tidore, 1000 Butir Neomethor Berhasil Diamankan!

Tidore,-  Kepolisian Resor Kota  (Polresta) Kota Tidore Kepulauan berhasil meringkus dua pemuda yang mengambil paket obat  terlarang dari ekspedisi JNT pada 8 Juni 2023 yang lalu. Kedua pemuda tersebut adalah berinisial F (23) yang beralamat...

Tiga Ranperda Resmi Disampaikan dalam Rapat Paripurna Ke 7 DPRD Kota Tidore

Tidore,- Dua Ranperda Pemerintah Daerah Kota Tidore Kepulauan Tahun 2023 dan Satu Ranperda Insiatif DPRD Tidore resmi disampaikan pada Rapat Paripurna ke 7 Masa Persidangan III Tahun 2023. Selasa (27/6) kemarin. Hadir dalam Rapat tersebut...

Kelurahan Bobo Mewakili Tidore Pada Lomba Kelurahan/Desa Tingkat Provinsi

Tidore,- Kelurahan Bobo, Kecamatan Tidore Utara menjadi kelurahan yang akan mewakili Kota Tidore dalam lomba kelurahan tingkat Provinsi Maluku Utara. Penilaian lomba Kelurahan Tahun 2023 ini, dilakukan langsung di Kelurahan Bobo, oleh tim penilai yang...

Bisui Open Turnament CUP IV Segera Dihelat Agustus Mendatang, Total Bonus Rp 80 Juta

Halsel, - Pemuda Desa Bisui Kecamatan Gane Timur Tengah, Halmahera Selatan (Halsel) akan menggelar turnament sepakbola pada 25 Agustus 2023 mendatang. Hal tersebut disampaikan Ketua Panitia, Juhdi Abjan saat dikonfirmasi awak media ini, Rabu (28/6)....

Tidore Gempar, Bayi Ditemukan Meninggal di Dalam Kardus

Tidore, - Warga Rum Balibunga, Tidore Utara, Kota Tidore Kepulauan digegerkan dengan temuan jasad bayi. Bayi yang berjenis kelamin perempuan ini ditemukan sekitar pukul 18:00 WIT di tempat pembuangan akhir (TPA) RT 06/RW 03 lingkungan...

Bawaslu Tidore Usul Anggaran Hibah Pilkada 2024 Rp10 Miliar

Tidore, - Bawaslu Kota Tidore Kepulauan mengusulkan dana pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 sebesar Rp10 miliar. Hal ini disampaikan Kepala Sekretariat Bawaslu Tidore, Abd. Malik Salasa saat ditemui di ruang kerjanya, Selasa (27/6). Malik...

Si Asik, Inovasi Terobosan UPT Puskesmas Soasio

Tidore,- Tahun 2022 Kota Tidore Kepulauan berhasil meraih predikat sebagai Kota Inovatif mengungguli kabupaten/kota lainnya di Maluku Utara. Karena itu, Wali Kota Tidore Kepulauan kemudian menerbitkan Instruksi Walikota No. 50 tentang Capaian 200 Inovasi di...

Hak 15 Aparatur Desa Belum Bayar, Kades Bisui Halsel Dituding Berbohong !

Halsel,- Pemerintah Desa Bisui, Kecamatan Gane Timur Tengah, Halmahera Selatan (Halsel) periode 2023-2028 belum membayar tunjangan bulan januari 2023 untuk 15 orang aparatur desa. Hal ini dikeluhkan salah satu aparatur desa, yakni Kaur Pemerintahan Desa...

Recent posts

Popular categories