Tidore - Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubenur Maluku Utara, Husain Alting Sjah dan Asrul Rasyid Ichsan mendapat nomor urut 1 sesuai hasil undian dan penetapan KPU pada Senin (23/9).
"Alhamdulillah nomor 1. Semua orang...
Tidore - Ribuan massa dari berbagai elemen masyarakat Maluku Utara memenuhi kawasan Pantai Tugulufa, Kota Tidore Kepulauan untuk menyaksikan pembacaan 'Maklumat Rakyat Kie Raha' pada Sabtu (21/9).
Maklumat tersebut merupakan wujud kepercayaan dan mandat rakyat...
Tidore – Kota Tidore siap jadi tuan rumah untuk laga Home Malut United FC Academy pada Kompetisi Elite Pro Academy (EPA) Liga I-2024/25, sehingga Pemerintah Kota Tidore Kepulauan mendukung penuh kompetisi Elite Pro Academy...
Tidore – Tim Pengendlaian Inflasi Daerah (TPID) Kota Tidore Kepulauan mengapresiasi Kepala Pelaksana BPBD Kota Tidore beserta jajarannya atas implementasi instruksi Wali Kota terkait dengan pemanfaatan pekarangan kantor untuk menanam tanaman multikultural.
Hal tersebut diungkapkan,...
Tidore - Staf Ahli Wali Kota Bidang Hukum, Politik dan Pemerintahan, Asis Hadad bersama Forkopimda Kota Tidore Kepulauan menerima kunjungan kerja (kunker) Danrem 152/Baabullah, Brigjen TNI Enoh Solehudin di Kota Tidore Kepulauan, Jumat (20/9).
Didampingi...
Tidore – Inspektur Pengawasan Daerah (Irwasda) Polda Maluku Utara Kombes Pol. Murry Miranda beserta tim melakukan Assessment kesiapan Stadion Marimoi Kota Tidore Kepulauan pada Sabtu (21/9).
Pasalnya, lapangan Marimoi akan digunakan untuk Pertandingan laga Home...
Tidore – Pemerintah Kelurahan Guraping bekerjasama dengan MTs, MA Al Khairat, Muslimat NU, Majelis Ta'lim Najmu Syariah dan PKK Kelurahan Guraping menggelar Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriah/2024 Masehi, yang berlangsung di halaman Masjid...
Tidore - Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku Utara H. Husain Alting Sjah, dan Asrul Rasyid Ichsan, adalah figur yang dianggap tepat memimpin Maluku Utara dalam lima tahun kedepan.
Antusiasme rakyat Maluku Utara tersebut...